Rabu, 11 Desember 2013

BBM For Android On PC

I'm back. :)
.Kali ni Saya akan membahas sedikit tentang BBM For Android On PC.
.Sekedar Share aja Untuk yang belum tahu dan ingin tahu. .Banyak memang yang sudah Share Trick yang satu ini. .Tapi saya hanya menambahkan untuk keperluan bersama. hehe. :)

.Oke, Buat yang ingin BBM'an menggunakan PC/Laptop, bisa Menggunakan Aplikasi BlueStacks terbaru. .BlueStacks Merupakan salah satu aplikasi emulator Android yang cukup populer di kalangan pengguna PC/Laptop. Hal ini dikarenakan dengan Menggunakan aplikasi BlueStacks, kamu dapat memainkan semua game yang ada di Android termasuk untuk BBM'an.

Pada versi sebelumnya aplikasi BlueStacks menggunakan Android 2.3 GingerBread, dan pada versi terbarunya BlueStacks sudah menggunakan Android 4.0 Ice Cream Sandwich sebagai enginenya, sehingga tentu saja bisa menjalankan BBM for Android di PC, cara menjalankan BBM for Android di PC bisa terbilang mudah karena cukup dengan menginstall BlueStacks terbaru, dan download BBM for Android di BlueStacks, lalu selanjutnya kamu tinggal log in untuk menggunakannya. BlueStacks sekarang sudah bisa digunakan untuk menjalankan game serta aplikasi Android yang memerlukan OS Android 4.0.




.BlueStacks sudah diLengkapi dengan Android 4.0 didalamnya, Karena salah satu syarat untuk bisa menggunakan BBM For Android adalah menggunakan minimal Android 4.0 . Dengan begitu, maka kamu bisa Chattingan dengan BBM di PC/Laptop kamu menggunakan BlueStacks App Player.


.Berikut Software yang dibutuhkan :  BlueStacks App Player

 .Install BlueStacks nya Hingga selesai lalu buka BlueStacks yang tadi sudah terinstall.
.Pada Menu Dekstop Androidnya , Pilih 'SEARCH' lalu tuliskan BBM .. nanti akan muncul , lalu install > Pasang.
.Sebelumnya Daftar dulu Akun BB kamu [CLICK HERE] .




.Isi sesuai yang diminta .. Setelah selesai Sign Up For BlackBerry ID , Buka BBM yang sudah terinstall di BlueStacks Tadi. .Jika Terbuka Maka akan diminta Sign In atau Sign Up.
.Nah, Kamu pilih yang Sign in .. karena tadi kan sudah daftar ID BB nya.
.Lalu kamu > Masukkan Email + Password yang telah terdaftar tadi > SIGN IN.
.Setelah kamu masuk, kamu akan diminta masukkan username dan dengan mudah kamu sudah mendapatkan PIN . :)
.Selanjutnya sih , tinggal di Setting aja Optionnya.

.Sekian deh Penjelasannya Tentang BBM For Android On PC ..
.Semoga Bermanfaat , Good Luck. !!

.Berkomentarlah dengan baik, sopan, dan sesuai dengan isi postingan.
.Jangan pernah sertakan link aktif, kata-kata yang mengandung sara
ataupun yang berbau porno, No Spam bro oke.?