Jumat, 05 September 2014

Trik Menambahkan Tombol Balas/Reply di Komentar Facebook

[MrDrizk Blog], Lama tidak memposting di Blog ane yang sederhana ini jadi kangen juga untuk Sharing sama ente semua.
.Oke, pada kesempatan kali ini ane mau share Tips & Trik untuk Menambahkan Tombol Balas/Reply di komentar facebook pada Status ente Sendiri.
.Contoh bisa diLihat ya sob :


.Status itu dibuat oleh Akun Facebook ane sendiri sob. jadi pastinya yang ane share ini bukan HoaX.
.Mungkin bagi yang sudah tau cara ini, pasti sudah sering mencobanya pada akun sendiri tentunya.
.Bagi yang belum tau, ini saatnya untuk tau. :)

.Hmm, tapi sebelumnya sob. Fitur keamanan Facebook kan sekarang semakin ketat, jika terjadi hal yang tidak di-inginkan pada akun ente itu di Luar tanggung jawab ane yah.
.Ane hanya Sharing aja, Resiko ditanggung Pemenang,*Oops Ditanggung ente sendiri Maksudnya. :)
.Tapi sampai sekarang setiap ane Mencoba masih berjalan Lancar kok sob.
.Pilihannya ya di ente sendiri mau atau tidaknya mencoba trik ini. ane cuma Share. ;)

.Oke Langsung aja, pertama ente harus gunakan browser 'Chrome' sob.
.Lalu intall/pasang Ekstension berikut :


.Setelah diinstall, ente klik/buka ekstension 'Manual Geolocation', Lalu Klik 'Enable'.
.Dan ketik pada kolom Search "New Zealand" (Tanpa Tanda Petik), dan klik Search.
.Jika lokasi sudah menunjukkan pada daerah New Zealand, artinya selesai di bagian 
'Manual Geolocation'.


.Setelah itu, klik/buka ekstension 'Ultimate User Agent Switcher'nya..
.Aktifkan ekstensi tersebut dengan hanya mencentang kotak kecil 'Activate Now' .
.Lihat Gambar :


.Setelah aktif 2 ekstensi tersebut, sekarang untuk Mengujinya.
.Sekarang ente pergi ke alamat http://touch.facebook.com .
.Lalu klik Daftar Masuk/Check In, dan lihat Lokasinya .. Jika sudah berada pada kawasan New Zealand berarti ente berhasil sampai disini.
.Pilih Cancel atau pilih salah satu Lokasi tersebut, Lalu buatlah Status ente dan coba berkomentar pada status ente sendiri [Just Testing].

NB: Kenapa Lokasi harus New Zealand.? .Karena sementara ini hanya daerah tersebut yang dapat menjalankan opsi tersebut.

.Jangan Lupa Komentarnya yah Sob.
.Selamat Mencoba. :)

Terima Kasih Atas Kunjungannya

4 komentar

Terima kasih banyak gan, saya sudah keliling2 nyari trik ini akhirnya nemu artikel agan disini. Salam Blogger aganku.

@Anonim : .Terima kasih sudah mampir. semoga artikel ini bermanfaat. :)

Izin nyoba gan :D
coz punya saya masih standard komentarnya / belum bertingkat. :D

@Fajar : .Silahkan gan. .Terima Kasih atas Kunjungannya. :)

.Berkomentarlah dengan baik, sopan, dan sesuai dengan isi postingan.
.Jangan pernah sertakan link aktif, kata-kata yang mengandung sara
ataupun yang berbau porno, No Spam bro oke.?